Adobe Photoshop adalah Perangkat lunak yang fungsinya untuk membuat desain dan juga bisa untuk mengedit dan menambahkan efek sebuah foto/gambar. Perangkat lunak ini biasa dipakai oleh Photografer Digital, Designer, dan perusahaan-perusahaan yang bergerak di bidang iklan.
Dulu saya pertama mengenal software untuk edit photo atau photoshop ini masih versi rendah yaitu Adobe Photoshop versi 5.0, seiring berkembangnya jaman dan kebutuhan yang untuk desain semakin canggih kemudian para programmer Photoshop ini merevisi versinya yang sakarang menjadi Adobe Photoshop versi CS 5.
Persyaratan Sistem
- Intel ® Pentium ® 4 atau AMD Athlon ® 64 processor
- Microsoft ® Windows ® XP dengan Service Pack 3; Windows Vista ® Home Premium, Business, Ultimate, atau Enterprise dengan Service Pack 1 (Service Pack 2 direkomendasikan), atau Windows 7 1GB RAM
- 1GB ruang hard-disk yang tersedia untuk instalasi; ruang kosong tambahan diperlukan selama instalasi (tidak dapat menginstal pada perangkat penyimpanan removable flash-based)
- 1024x768 display (1280x800 disarankan) dengan kartu grafis berkualitas hardware-accelerated OpenGL, 16-bit warna, dan 256MB VRAM
- Beberapa fitur GPU-accelerated memerlukan dukungan grafis untuk Shader Model 3.0 dan OpenGL 2.0
- DVD-ROM
- QuickTime 7.6.2 software yang diperlukan untuk fitur multimedia
- Broadband sambungan Internet untuk layanan online *
Download Keygen & Serial Number (58KB)
Sumber : https://www.adobe.com/support/downloads/detail.jsp?ftpID=4751
Sumber : https://www.adobe.com/support/downloads/detail.jsp?ftpID=4751
0 komentar:
Posting Komentar